Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Bulan Syaban, Waktu Terakhir Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadan Tiba
- calendar_month 7 jam yang lalu
- 0Komentar
Bulan Syaban dimanfaatkan umat Islam sebagai waktu terakhir untuk melunasi utang puasa Ramadan. Kewajiban qadha puasa ditegaskan dalam Al-Qur’an dan diperkuat oleh hadis Nabi SAW sebagai persiapan menyambut Ramadan.
Patroli Biru Ditingkatkan, Polres Ciamis Amankan Titik Rawan Kriminalitas
- calendar_month 8 jam yang lalu
- 0Komentar
Satuan Samapta Polres Ciamis meningkatkan Patroli Biru dan patroli stasioner di sejumlah titik rawan, termasuk Stadion Galuh, sebagai langkah pencegahan kriminalitas dan balapan liar.
Polres Majalengka Ringkus Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket
- calendar_month 8 jam yang lalu
- 0Komentar
Satreskrim Polres Majalengka berhasil membongkar komplotan pencuri spesialis minimarket yang meresahkan warga. Empat tersangka, dua di antaranya residivis, diamankan dan terancam hukuman maksimal tujuh tahun penjara.
Antisipasi Virus Nipah, IDAI Terbitkan Panduan Aman Konsumsi Buah dan Daging
- calendar_month 9 jam yang lalu
- 0Komentar
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai potensi penularan virus Nipah dengan menerapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat, khususnya dalam pengolahan buah dan daging guna menekan risiko infeksi.
Linggarjati Buka Jalan, Kuningan Siap Tampil di Panggung Pariwisata Dunia
- calendar_month 10 jam yang lalu
- 0Komentar
Kabupaten Kuningan terus memperkuat posisinya sebagai destinasi pariwisata unggulan dengan mengandalkan Linggarjati sebagai pusat promosi wisata sejarah dan diplomasi internasional. Dukungan Kementerian Pariwisata RI serta kolaborasi pelaku industri menjadi langkah awal membawa Kuningan ke panggung pariwisata dunia
Dishub Kuningan Dorong Peningkatan PAD dari Pengelolaan Terminal dan Parkir
- calendar_month 13 jam yang lalu
- 0Komentar
KUNINGAN — Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Kuningan terus memperkuat strategi peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dengan memetakan potensi baru dari sektor terminal dan pengelolaan parkir. Upaya ini dilakukan melalui pendataan ulang aset perhubungan serta optimalisasi fasilitas yang selama ini belum dimanfaatkan secara maksimal. Kepala Dishub Kabupaten Kuningan, Mochamad Nurdijanto, SH, M.Si, mengatakan pihaknya tengah melakukan […]
Belasan Ikan Dewa Ditemukan Mati di Objek Wisata Balong Cigugur, Ini Penjelasan Pengelola
- calendar_month 13 jam yang lalu
- 0Komentar
“Kematian ikan dewa ini tidak terjadi secara bersamaan, melainkan bertahap, sehingga perlu ditelusuri lebih lanjut penyebab gangguan pada ekosistem kolam,” ujar Kapolsek Cigugur AKP Kuswa.
Wakil Bupati Kuningan Hadiri Panen Perdana Cibelut Melon Farm: Simbol Kemandirian Ekonomi Desa Ancaran
- calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
- 0Komentar
“Inovasi seperti ini patut dicontoh. Melalui BUMDes, masyarakat dapat mengoptimalkan potensi sumber daya alam sekaligus memperkuat ekonomi desa secara berkelanjutan. Cibelut Melon Farm menjadi bukti bahwa desa mampu mandiri dan berdaya saing,” ujar Tuti dengan nada penuh semangat SangajiNews.com — Semangat kemandirian ekonomi desa kembali bergema di Desa Ancaran, Kecamatan Kuningan, Rabu (12/11/2025). Dalam suasana […]
Artikel Rekomendasi
May Day di Kuningan: Harmoni Pekerja dan Pemerintah dalam Satu Suara
- calendar_month Kamis, 1 Mei 2025
- 0Komentar
“Tiap tetesan keringat yang keluar merupakan sebuah doa, sebuah harapan dari keluarga kita. Keringat perjuangan ini serupa bahan bakar bagi kemajuan ekonomi daerah,” ujar Bupati Dian dengan suara penuh empati. KUNINGAN, SangajiNews.com – Dalam suasana yang penuh semangat dan kehangatan, Puncak Peringatan Hari Buruh Internasional tingkat Kabupaten Kuningan atau yang lebih dikenal dengan May Day, […]
Gelombang Aspirasi Masyarakat Dapil 10 Jabar Mengalir ke Team H. Rokhmat Ardian, MM. [HRH] di Rumah Aspirasi
- calendar_month Senin, 17 Mar 2025
- 0Komentar
Kuningan, SangajiNews.com – Rumah Aspirasi H. Rokhmat Ardian, MM. [HRH], Anggota DPR RI Komisi 12 dari Partai Gerindra, kembali menjadi magnet bagi masyarakat. Aspirasi dari berbagai penjuru Daerah Pemilihan (Dapil) 10 Jawa Barat—meliputi Kabupaten Kuningan, Ciamis, Pangandaran, dan Kota Banjar—terus berdatangan. Berbagai isu strategis mulai dari pertanian, UMKM, hingga pendidikan menjadi perhatian utama dalam pertemuan […]
LKKS Kuningan Tebar Berkah Ramadhan: Ribuan Takjil dan Sembako untuk Yatim Piatu
- calendar_month Selasa, 18 Mar 2025
- 0Komentar
KUNINGAN, SangajiNews.com – Bulan suci Ramadhan 1446 H menjadi momentum penuh keberkahan bagi Lembaga Koordinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS) Kabupaten Kuningan. Dalam semangat berbagi dan kepedulian sosial, LKKS Kuningan menyalurkan bantuan sembako ke sejumlah yayasan yatim piatu serta membagikan 1.000 paket takjil kepada masyarakat, Selasa (18/3/2025). Kegiatan yang berlangsung dengan penuh kehangatan ini bukan sekadar aksi […]
BUPATI DIAN RACHMAT YANUAR LEPAS JEMAAH CALON HAJI KABUPATEN KUNINGAN: “INI ADALAH PANGGILAN UNTUK MEREKA YANG TERPILIH”
- calendar_month Minggu, 11 Mei 2025
- 0Komentar
“Perjalanan ke tanah suci adalah panggilan suci dari Allah SWT, dan hanya diberikan kepada mereka yang terpilih. Gunakan kesempatan ini untuk memperbanyak doa, dzikir, dan mohon ampunan kepada-Nya,” ujar Dian, penuh keteduhan. SangajiNews.com – Dalam suasana haru dan penuh kekhusyukan, Bupati Kuningan, Dr. H. DIAN RACHMAT YANUAR, M.Si., secara resmi memberikan arahan dan melepas keberangkatan […]
Bersama Rakyat, BP Taskin RI Mulai Perang Melawan Kemiskinan di Kuningan
- calendar_month Senin, 21 Apr 2025
- 0Komentar
by Redaksi SangajiNews.com – 21 April 2025 KUNINGAN – Dalam momen bersejarah yang sarat harapan, Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan Republik Indonesia (BP Taskin RI) resmi meluncurkan Program Linieritas Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan, pada Senin, 21 April 2025. Peluncuran ini bukan sekadar seremoni, melainkan langkah konkret menuju transformasi sosial dan ekonomi wilayah agraris yang menyimpan […]